Cara Flash atau Mengatasi Bootloop Lenovo A316I


Cara Flash atau Mengatasi Bootloop Lenovo a316i  - Dipostingan kali ini saya akan membagikan tutorial bootloop pada lenovo, dipasarkan sebagai " LePhone " di Daratan Cina dan " IdeaPhone " di luar negeri . Motorola Mobility , sebuah divisi dari Lenovo , menjual smartphone di bawah merek sendiri . Hingga September 2015, Lenovo adalah dalam proses rebranding kebanyakan ponsel yang menggunakan brandname Motorola .

Lenovo telah menerapkan strategi agresif untuk menggantikan Samsung sebagai produsen smartphone top Cina daratan . Ini menghabiskan $ 793.500.000 di Wuhan untuk membangun pabrik yang dapat menghasilkan 30 sampai 40 juta ponsel per tahun . Data dari Analysys International menunjukkan bahwa Lenovo penjualan smartphone China mengalami pertumbuhan yang cukup besar di pangsa pasar 2012. Lenovo meningkat menjadi 14,2 persen selama kuartal ketiga 2012 ini , meningkat lebih dari pertumbuhan penjualan 4,8 persen pada kuartal yang sama tahun 2011 Bila ingin tau lebih lanjut tentang lenovo anda bisa klik disini (Wikipedia Bahasa Inggris) .

Nah langsung saja ke topik pembahasan yaitu tutorial cara mengatasi bootloop lenovo a316i buat anda semua khususnya yang lagi mengalami masalah BOOTLOOP atau bermasalah pada Hp anda saat hendak dinyalakan caranya mudah dan simple sebenarnya :

Bahan Yang Harus Dipersiapkan


1. DRIVER NYA KLIK di SINI Download
2. STOCK ROM Lenovo a316i Download
3. SP FLAS TOOL Download

Langkah-langkah yang harus diperhatikan

Sebelum menjalankan tutorial ini saya  sarankan untuk menjadikan dalam semua bahan yang anda download di satukan dalam satu folder:

1. install dulu drivernya
2. Extract "Stock Rom Lenovo A316i_ROW_S034_140116.zip"
3. Jalankan SP Flash Tool nya
4. Klik pada Scatter-Loading 



5. pilih file "MT6572_scatter_ph_globe_A316i_US_MPV1_A34_140116.txt"



6. WARNINGPRELOADER JANGAN DI CENTANG, bahaya MATOT ( mati total )

7. Klik Download

8. Matikan Handphone lepas battery dan tunggu +-10 detik jangan 10 jam he he he
9. Pasang kembali battery Hp anda terus Colokkan Hp anda dalam keadaan mati dan tunggu SP Flash tool dan yang lainya bekerja sampai selesai



Sekian dan terimakasih atas kunjunganya semoga artikel kali ini sangat bermanfaat bagi anda semua ammiinn. Jika ada hal yang perlu ditanyakan terkait artikel di atas atau ada link yang mati silahkan komentar aja di bawah.



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Flash atau Mengatasi Bootloop Lenovo A316I "